Teknologi Masa Depan Tahun 2015 [VIDEO]

Kalau berbicara tentang teknologi, pasti tidak akan ada habisnya. Kian lama teknologi kian berkembang pesat. Teknologi pada tahun ini memiliki fungsi yang sangat canggih dan tentunya lebih hebat daripada tahun sebelumnya. tapi, apakah kalian tahu prediksi teknologi pada tahun 2015 ? Lebih jelasnya, simak video ini.


Dari video tersebut, terdapat fitur-fitur canggih pada teknologi Tahun 2015, seperti :
→ Mematikan alarm hanya dengan mengayunkan tangan keatas monitor ponsel.
→ Semua smartphone berlayar sentuh.
→ Semua smartphone full layar sentuh(tidak memiliki border).
→ Smartphone dapat berubah ukuran sesuai yang diinginkan.
→ Cermin pada kamar mandi terdapat jam digital dan berita aktual.
→ Layar monitor komputer transparan.
→ Meja komputer terdapat jadwal kegiatan yang dapat berubah dengan sendirinya.
→ Monitor komputer dapat menyapa penggunanya ketika ia pergi.
→ Mengirim gambar dari ponsel ke ponsel lain hanya dengan menggeserkan filenya.

Sungguh canggih prediksi teknologi pada tahun 2015 lewat video tersebut. Apakah akan terjadi demikian ? Kita tunggu saja perkembangannya. 

Sumber : www.youtube.com

Penulis : Kriidzna ~ Technology Story ~

Teknologi Masa Depan Tahun 2015 [VIDEO]diposting oleh Kriidzna pada Rabu, 20 Juni 2012. Semoga Bermanfaat
 

6 comments:

  1. tahun 2020 ada manusia yang pake' mesin kale' yaaaaaaaaa?

    BalasHapus
  2. Ane ucapkan terimakasih banyak gan atas inoformasi yang telah agan sampaikannya.

    BalasHapus
  3. What an Awesome post. Just wanted to drop a comment and say I am new to your blog and really like what I am reading. Thanks for the share.

    BalasHapus